Acara Sosialisasi di Era New Normal

 Rabu, 5 Agustus 2020

Sumber : acara sosialisasi Kelurahan "Bersinar (Bersih Dari Narkoba)"  di daerah Kelurahan Sitinjak

 Di masa new normal ini, kita harus hidup seperti biasa namun harus tetap menjaga protokol kesehatan yang ada. Seperti harus menjaga jarak, harus melakukan sosial distancing, mencuci tangan  serta selalu membawa hand sanitizer.

Seperti dalam acara di atas, acara berjalan sukses dengan tanpa ada hambatan. Acara tersebut disponsori oleh Bapak Kelurahan Sitinjak dan rekan rekan Mahasiswa KKL-DR yang berada di lingkungan Sitinjak.

Acara tersebut dihadiri oleh Bapak camat, Bapak dari pihak Kapolres Tapsel, Ibu Komandan dari BNN Tapsel, Bapak DanRamil,  Bapak Lurah beserta jajarannya serta di audiensi oleh seluruh bagian oraganisasi di daerah itu seperti, Karang Taruna, NBB dan lain- lain.

Harapan dari acara tersebut, semoga daerah khususnya di Kelurahan Sitinjak dapat mewujudkan daerah bebas narkoba yang senantiasa BERSINAR seperti temanya "Kelurahan yang Bebas Dari Narkoba"

#KKL-DRIainpsp


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Pembelajaran di Ponpes Pesantren Mardhotillah Tanoponggol

Increasing Your English